Penggunaan Ultrasonik Untuk Prekonsentrasi Logam Pb Dengan Metode SSA

Siti Nuraini, Hanida Yanti, Hartawan Hartawan

Abstract


Prekonsentrasi logam timbal (Pb) telah dilakukan menggunakan ultrasonik dengan metode Spektofotometer Serapan Atom (SSA)-nyala. Teknik prekonsentrasi ini dilakukan dengan dengan tujuan untuk mendeteksi logam Pb di dalam sampel air yang memiliki kadar yang sangat rendah (trace metals). Prosedur yang dilakukan pada penelitian ini adalah sampel air ditambahkan resin Dowex 50WX2-200 kemudian dilakukan sonikasi didalam ultrasonik untuk prekonsentrasi dan ekstraksi setelah itu dilakukan proses filtrasi, resin kemudian ditambahkan eluen HNO3 1 M untuk mengelusi logam Pb, hasil elusi kemudian di ukur dengan SSA. Kondisi optimum yang didapatkan dalam penelitian ini antara lain waktu prekonsentrasi 20 menit, volume eluen 10 ml dan pH 2. Parameter variasi volume sampel didapatkan volume optimum pengujian ini adalah 50 ml dengan faktor pengayaan 5. Metode ini cukup handal dibuktikan dengan pengujian CRM Metal ERA-697 untuk akurasi dan presisi dengan hasil yaitu 92.07 % untuk akurasi dan dan RSD 3.6% (n=3) untuk presisi, nilai akurasi yang diperoleh memenuhi batas keberterimaan menurut AOAC yaitu 70% -125% dan presisi dengan % RSD lebih kecil dari CV Horwitz yaitu 14%. Teknik prekonsentrasi logam Pb menggunakan ultrasonik dengan metode SSA ini dapat dimanfaatkan dalam implementasi pengujian logam Pb dalam air dengan teknik yang cukup mudah, cepat dan akurat.

Full Text:

PDF

References


Andriani, M. (2019). PENGARUH SUHU DAN WAKTU EKSTRAKSI DAUN BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DENGAN METODE ULTRASONIC ASSISTED EXTRACTION (UAE). 8(3), 11.

Boldyrev, M. (2018). Lead: Properties, history, and applications. WikiJournal of Science, 1(2), 7. https://doi.org/10.15347/wjs/2018.007

Destiarti, L., & Zaharah, T. A. (2015). PREKONSENTRASI TIMBAL (II) PADA AIR SUNGAI KAPUAS MENGGUNAKAN KITOSAN TERIMOBILISASI DITIZON. 4, 6.

Dewa, R. P. (2015). Analisa Kandungan Timbal (Pb) dan Kadmium (Cd) Pada Air Minum Dalam Kemasan Di Kota Ambon.11(2), 7.

Faraji, M., Shariati, S., Yamini, Y., & Adeli, M. (2016). Preconcentration of trace amounts of lead in water samples with cetyltrimethylammonium bromide coated magnetite nanoparticles and its determination by flame atomic absorption spectrometry. Arabian Journal of Chemistry, 9, S1540–S1546. https://doi.org/10.1016/j.arabjc.2012.04.005

Gugushe, A. S., Mpupa, A., & Nomngongo, P. N. (2019).Ultrasound-assisted magnetic solid phase extraction of lead and thallium in complex environmental samples using magnetic multi-walled carbon nanotubes/zeolite nanocomposite.Microchemical Journal, 149, 103960. https://doi.org/10.1016/j.microc.2019.05.060

Naschan, M. (2017).UJI VALIDITAS ANALISIS Fe DALAM SEDIMEN SUNGAI KALIGARANG DENGAN FAAS DAN ICP-OES. 8.

Nuraini, S., & Yanti, H. (2021). Pengaruh berat resin dan konsentrasi eluen terhadap prekonsentrasi logam Pb menggunakan resin DOWEX 50WX2-200 dengan metode SSA di Laboratorium Pengujian Terpadu Fmipa Universitas Sriwijaya. 6.

Panggabean, A. S., Pasaribu, S. P., & Sari, I. Y. L. (2012). PRAKONSENTRASI ION Cu(II) MENGGUNAKAN RESIN BERBASIS MIKROKAPSUL Ca-ALGINAT SECARA OFF-LINE DENGAN METODE KOLOM. November, 5, 7.

Sari, S. H. J., Kirana, J. F. A., & Guntur, G. (2017).Analisis Kandungan Logam Berat Hg dan Cu Terlarut di Perairan Pesisir Wonorejo, Pantai Timur Surabaya. Jurnal Pendidikan Geografi, 22(1), 1–9. https://doi.org/10.17977/um017v22i12017p001

Soylak, M., & Maulana, R. (2021). Ultrasound assisted magnetic solid phase extraction of copper(II) and lead(II) in environmental samples on Magnetic Activated Carbon Cloth. International Journal of Environmental Analytical Chemistry, 1–13. https://doi.org/10.1080/03067319.2021.1895136

Tavakoli, M., Jamali, M. R., & Nezhadali, A. (2021). Ultrasound-Assisted Dispersive Liquid–Liquid Microextraction (DLLME) Based on Solidification of Floating Organic Drop Using a Deep Eutectic Solvent for Simultaneous Preconcentration and Determination of Nickel and Cobalt in Food and Water Samples. Analytical Letters, 54(18), 2863–2873. https://doi.org/10.1080/00032719.2021.1897990

Tokay, F., Günaydin, R., & Bağdat, S. (2021). A novel vortex assisted dispersive solid phase extraction of some trace elements in essential oils and fish oil. Talanta, 230, 122312. https://doi.org/10.1016/j.talanta.2021.122312

Umum, K. (2002). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2001 Tentang Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air.

Yuniar, Y., & Nuraini, S. (2019). Penentuan Limit Deteksi Metode Pengujian Logam Cd Dan Pb Dalam Air Secara SSA-NYALA. Jurnal Temapela, 2(2), 102–105.

Yuniar, Y., & Yanti, H. (2021). Peningkatan limit deteksi metode pengujian logam Cd secara kolom ekstraksi fase padat menggunakan resin DOWEX 50WX2: Pengaruh pH, laju alir dan volume eluen. Jurnal Penelitian Sains, 23(1), 46–51.




DOI: https://doi.org/10.56064/jps.v24i1.672

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


   

  

 

 

Creative Commons License

Jurnal Penelitian Sains (JPS) Published by UP2M, Faculty of Mathematic and Natural Science Sriwijaya University is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats