Studi Interaksi Vanadium dan Nikel dengan Pasir Kuarsa

Aldes Lesbani

Abstract


Pasir kuarsa alam telah dimurnikan dari pengotornya yakni oksida-oksida dan senyawa organik dengan menggunakan asam nitrat. Pasir kuarsa alam dikarakterisasi menggunakan spektrofotometer FT-IR. Selanjutnya pasir kuarsa alam digunakan sebagai adsorben untuk ion vanadium dan nikel. Interaksi antara pasir kuarsa alam dengan ion logam dipelajari melalui proses adsorpsi desorpsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa proses pencucian pasir kuarsa alam dapat menghilangkan pengotornya. Interaksi vanadium dan nikel dengan pasir kuarsa merupakan interaksi fisik, yang diketahui dari pola isoterm adsorpsinya. Hasil desorpsi juga memperkuat hasil bahwa interaksi antara ion logam dengan pasir kuarsa adalah interaksi fisik.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.56064/jps.v14i4.205

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


   

  

 

 

Creative Commons License

Jurnal Penelitian Sains (JPS) Published by UP2M, Faculty of Mathematic and Natural Science Sriwijaya University is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats