Penggunaan Spektrofotometer Uv-Vis Untuk Analisis Nutrien Fosfat Pada Sedimen Dalam Rangka Pengembangan Modul Praktikum Oseanografi Kimia

Novi Angraini, Fitri Yanti

Abstract


Praktikum oseanografi kimia di Laboratorium Oseanografi dan Instrumentasi Jurusan Ilmu Kelautan FMIPA Universitas Sriwijaya baru mengenai analisis nutrien yang terdapat pada air baik air sungai maupun air laut. Maka dari itu, penelitian ini dilakukan dalam rangka pengembangan modul praktikum oseanografi kimia mengenai analisis nutrien yaitu dengan menambahkan materi tentang analisis kandungan nutrien fosfat pada sedimen dengan menggunakan Spektrofotometer UV-Vis. Metode yang digunakan adalah metode Bray dan Kurtz yang mengacu pada prosedur analisis air dan tanah oleh Dr. R.G Menon, 1973. Dari penelitian yang dilakukan didapatkan data koefisien korelasi pada linieritas kurva kalibrasi sebesar 0.9992. Kadar fosfat pada sampel sedimen sebesar 0.7115 mg/L dengan nilai LoD sebesar 0.0097 mg/L dan dan LoQ sebesar 0.0325 mg/L. % RSD sebesar 0.25 % dengan akurasi 94 %. Berdasarkan data yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa metode Bray dan Kurtz ini dapat digunakan pada praktikum oseanografi kimia untuk analisis fosfat pada sedimen.


Full Text:

PDF

References


Lutfi. 2017. Oseanografi : Pendektan Dari Ilmu Kimia, Fisika, Biologi, dan Geologi. Penerbit Leukikaprio, Yogyakarta, 2017.ISBN : 978-602-371-423-0.

Fachrul, M, Haeruman, H & Sitepu, LC. 2005. Komunitas Fitoplankton Sebagai BioIndikator Kualitas Perairan Teluk Jakarta. Universitas Indonesia. Jakarta.

Koesmawati, Tiny A. 2017. Modul Pelatihan Dasar Spektrofotometer Uv-Vis. Pusat Pengembangan Kompetensi Profesi Indonesia.

Suhartati, Tati. 2017. Dasar-dasar Spektrofotometri Uv-Vis dan Spektrofotometri Massa Untuk Penentuan Struktur Senyawa Organik. Cv. Anugrah Utama Raharja. Bandar Lampung

Triyati, Etty. 1985. Spektrofotometer Ultra-Violet dan Sinar Tampak Serta Aplikasinya Dalam Oseanografi. Jurnal Oseana Volume X No. 1 : 39 – 47.

Marlian, Neneng. 2016. Analisis Variasi Konsentrasi Unsur Hara Nitrogen, Fosfat, dan Silikat di Perairan Meulaboh Aceh Barat. Aquatic Sciences Journal/Acta Aquatica, 3:1 (April, 2016) : 1-6.

Rizal, dkk. Pendekatan Status Nutrien Pada Sedimen Untuk Mengukur Struktur Komunitas Makrozoobentos Di Wilayah Muara Sungai Dan Pesisir Pantai Rancabuaya, Kabupaten Garut. Journal Perikanan dan Kelautan Vol. VIII No.2/Des 2017.

Ghazaly dkk. 2014. Uji Metode Olsen dan Bray Dalam Menganalisis Fosfat Tersedia Pada Tanah Sawah Di Desa Konarom Barat Kecamatan Dumoga Utara. Jurnal MIPA Unsrat Online 3(1)6-10

Menon.1973. A Laboratory Manual For The Analysis Of Soil And Water. Soil Chemist Food And Agriculture Organization United Nations Development Programme.

Jannah, Rapresia Vinatul. 2020. Perbandingan Metode Potensiometri dan Spektrofotometri Visible Pada Analisis Ion Logam Tembaga (II). Jurusan Kimia FMIPA Universitas Sriwijaya.

Day, R. A., dan Underwood, A. L. 2002. Analisis Kimia Kuantitatif. Jakarta:

Erlangga

Riyanto. 2014. Validasi dan Verifikasi Metode Uji Sesuai dengan ISO/IEC 17025 Laboratorium Pengujian dan Kalibrasi. ISBN 978-Nomor ISBN. Penerbit DEEPUBLISH.

Styarini, D. 2011. Validasi Metode Analisis Kimia. Warta Kimia Analitik, 19(1):

–29.

AOAC. 2010. Official Methods of Analytical of The Association of The Official Analytical Chemist. Washington D.C., USA.




DOI: https://doi.org/10.56064/jps.v23i2.620

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


   

  

 

 

Creative Commons License

Jurnal Penelitian Sains (JPS) Published by UP2M, Faculty of Mathematic and Natural Science Sriwijaya University is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats