Perubahan luasan Pulau Pramuka, Pulau Panggang dan Pulau Karya Kepulauan Seribu DKI Jakarta menggunakan data citra satelit penginderaan jauh

Ellis Nurjuliasti Ningsih, Agung Setiawan, Hartoni Hartoni, Fauziyah Fauziyah

Abstract


Padatnya aktivitas di Pulau Pramuka, Pulau Karya dan Pulau Panggang Kepulauan Seribu berdampak pada penurunan luasan ekosistem Padang lamun yang dapat menyebabkan penurunan kemampuan dalam penyerapan karbon. Penelitian ini bertujuan untuk menghitung perubahan luasan ekosistem Padang lamun dan estimasi simpanan karbonnya. Metode yang digunakan untuk mendeteksi luasan Padang lamun adalah metode penginderaan jarak jauh- Citra Landsat-8 dan algoritma Lyzenga. Untuk estimasi perhitungan simpanan karbon merujuk Kementerian Kelautan dan Perikanan, 2015. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi perubahan luasan padang lamun selama kurun waktu 6 tahun (2013-2019) sebesar …….Ha dengan estimasi simpanan karbon ….. mg CO2/tahun.

 


Full Text:

PDF

References


BPS Kepulauan Seribu. 2016. “Kepulauan Seribu Dalam Angka 2015â€. BPS Kepulauan Seribu. Jakarta (ID). 2016

Burhanuddin, S., B. Sulistiyo, A. Supangat, I. M. Nasution (ed). “Ekspedisi Wallacea Indonesiaâ€. Pusat Riset Wilayah Laut dan Sumber Daya Non Hayati. Badan Riset Kelautan dan Perikanan. Departemen Kelautan dan Perikanan. Jakarta. 2004

Bahri A.D., A. Hamdani, A. Wibowo. “Di Balik Krisis Agraria dan Ekosistem Kepulauan Seribu: Apakah Wisata Bahari adalah Jawabannya?â€. Penerbit Sajogyo. terbitan.sajogyo-institute.org/wp-content/uploads/2017/08/Laporan-Final-Seribu_Draft-0_2017-April-28.pdf. 2017

Prabowo, H.H, M Salahudin. “Potensi Tenggelamnya Pulau-Pulau Kecil Terluar Wilayah NKRIâ€. Jurnal Geologi Kelautan Vol 14, No. 2, 115-122., Nopember 2016.

Zulrizkan A.P., H.S Hasibuan, R.H Koestoer. “Peran Informasi Geospasial Dalam Mendukung Penataan Ruang Wilayah Pulau-Pulau Kecil Berbasis Adaptasi Perubahan Iklim. Kajian di Pulau Harapan dan Pulau Kelapa, Kabupaten Kepulauan Seribuâ€. Seminar Nasional Geomatika 2018: Penggunaan dan Pengembangan Produk Informasi Geospasial Mendukung Daya Saing Nasional. 841-850 hal., 2019.

Direktur Jenderal PHKA Departemen Kehutanan. “Surat Keputusan Zonasi TNKpS Nomor: SK.05/IV-KK/2004 tentang Zonasi Pengelolaan Taman Nasional Laut Kepulauan Seribuâ€. Jakarta. 2004

Meambo Trikun Andeleu1 , La Ode Muhammad Yasir Haya2 , dan La Ode Alirman Afu.

Lyzenga D.R., “Remote sensing of bottom reflectance and water attenuation parameters in shallow water using aircraft and Landsat dataâ€. International Journal of Remote Sensing. vol 2. 71-82 pp. 1981.

Prayudha, B. “Pemetaan Habitat Dasar Perairan Laut Dangkalâ€. Coremap CTI LIPI, Jakarta. 2014.

Hafizt M, M. Y. Iswari, B. Prayudha. “Kajian Metode Klasifikasi Citra Landsat-8 untuk Pemetaan Habitat Bentik di Kepulauan Padaido, Papuaâ€. Oseanologi dan Limnologi di Indonesia vol. 2 no. 1. 1–13 pp. 2017

Sulma .S, G. Winarso. 2003. Pemetaan Pengindraan Jauh untuk Pemetaan Terumbu Karang. Pusat Pengembangan Pemanfaatan dan Teknologi Pengindraan Jauh. LAPAN. Jakarta, Hal 68 -74. 2003

IPCC. “Climate Change: The Physical Science Basis. Summary for Policy Makersâ€. Contribution of Working Group I to the Fourth Assessment Report of the Intergovernmental Panel on Climate Change. Paris, February 2007.

Larkum A.W.D, R.J Orth, C.M Duarte. “Biology, Ecology and Conservationâ€. Springer: Netherlands. 2006.

Haviarini, C. P, F.A. Azahra, B. Refaldi, O.H Sofyan. “Konservasi Jenis Lamun Di Kawasan Perairan Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu, Provinsi Dki Jakartaâ€. Jurnal Geografi Gea, Vol. 19, No.1., Hal 42-47. 2019

Assuyuti, Y. M., A.F. Rijaluddin, F. Ramadhan, R.B. Zikrillah. “Estimasi jumlah biomassa lamun di Pulau Pramuka, Karya dan Kotok Besar, Kepulauan Seribu, Jakartaâ€. Depik vol. 5 no.2. 85-93 pp. 2016. DOI: http://dx.doi.org/10.13170/depik.5.2.4914

Wahab I, M. Kawaroe, H. Madduppa. “Perbandingan Kelimpahan Makrozoobentos Di Ekosistem Lamun Pada Saat Bulan Purnama Dan Perbani Di Pulau Panggang Kepulauan Seribu Jakartaâ€. Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis Vol. 10 No. 1, Hal. 217-229. 2018. DOI: http://dx.doi.org/10.29244/jitkt.v10i1.18974.

Tishmawati R.N.C, Suryanti, C. Ain. “Hubungan Kerapatan Lamun (Seagrass) Dengan Kelimpahan Syngnathidae Di Pulau Panggang Kepulauan Seribuâ€. Diponegoro Journal Of Maquares. Management Of Aquatic Resources Vol. 3. No. 4. 2014. Hal. 147-153

Berita Jakarta. Transplantasi Karang di Pulau Seribu Rutin Dilakukan. https://www.beritajakarta.id/read/30839/transplantasi-karang-di-pulau-seribu-rutin-dilakukan#.YIZMbZAzbIU. Diakses tanggal 26 April 2020. Pukul 16.05 wib.

Pradana I.H, F. Yulianda, L. Adrianto, “Pengelolaan Transplantasi Karang Hias Di Sekitar Ekosistem Terumbu Karang Kelurahan Pulau Panggang, Kepulauan Seribu, DKI Jakartaâ€. IPB Bogor. 2014

Muzani, A. Purwindiyanto, E.S. Meylani, R. Andika, R. Nurfadilah. “Potensi Taman Mangrove Pulau Pramuka Sebagai Destinasi Edutourismâ€. Jurnal Hutan Tropis Vol. 8 No. 3. Hal 348-356. 2020.




DOI: https://doi.org/10.56064/jps.v23i2.628

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


   

  

 

 

Creative Commons License

Jurnal Penelitian Sains (JPS) Published by UP2M, Faculty of Mathematic and Natural Science Sriwijaya University is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats