Akumulasi Logam Berat (Cu dan Pb) pada Kerang Darah Anadara granosa yang Berasal dari Perairan Muara Sungai Musi

Wike Ayu Eka Putri, Novi Anggraini

Abstract


Beberapa penelitian sebelumnya menunjukkan adanya akumulasi Cu dan Pb di kolom perairan, sedimen, plankton dan beberapa kelompok ikan yang terdapat di sekitar Muara Sungai Musi, Sumatera Selatan. Penelitian ini bertujuan mengetahui konsentrasi logam berat Cu dan Pb dalam kerang darah Anadara granosa yang berasal dari Perairan Muara Sungai Musi. Sampel kerang darah diperoleh dari pengepul yang menampung hasil tangkapan nelayan di sekitar wilayah penelitian. Konsentrasi logam berat dianalisis menggunakan AAS (Atomic Absorption Spectrophotometry) dengan proses destruksi mengacu pada SNI 2354.5 : 2011. Hasil penelitian menunjukkan bahwa logam berat Cu terakumulasi dalam kerang darah berkisar 5,20-5,82 mg/kg dan Pb 2,41-2,85 mg/kg. Akumulasi logam berat Pb dalam kerang darah telah melebihi ambang batas aman untuk konsumsi. Sedangkan untuk logam berat Cu, masih dalam ambang batas yang diperkenankan.


Full Text:

PDF

References


Alam L, CAR Mohamedb, MB Mokhtara. 2012. Accumulation pattern of heavy metals in marine organisms collected from a coal burning power plant area of Malacca Strait. ScienceAsia 38: 331–339.

BPOM Republik Indonesia. 2018. Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 5 Tahun 2018 Tentang Batas Maksimum Cemaran Logam Berat dalam Pangan Olahan. 15 hlm.

Connel DW, Miller GJ. 1995. Kimia dan ekotoksikologi pencemaran. Jakarta. UI Press.

[FAO] Food and Agriculture Organization. 1983. Compilation of legallimits for hazardous substances in fish and fishery products (pp. 5–100), FAO Fishery Circular : 464.

Filipus RA, Purwiyanto AIS dan Agustriani F. 2018. Bioakumulasi Logam Berat Tembaga (Cu) pada Kerang Darah (Anadara Granosa) di Perairan Muara Sungai Lumpur Kabupaten Ogan Komering Ilir Sumatera Selatan. Maspari Journal, 10(2):131-140.

Masindi T dan Herdyastuti N, 2017., Karakterisasi Kitosan Dari Cangkang Kerang Darahh (Anadara granosa). UNESA Journal of Chemistry, Vol. 6, No. 3.

Mirsadeghi SA, Zakaria MP, Yap CK dan Gobas F. 2013. Evaluation of the potential bioaccumulation ability of the blood cockle (Anadara granosa L.) for assessment of environmental matrices of mudflats. Journal Science of the total environment : 454-455.

Purwiyanto AIS dan S Lestari, 2012. Akumulasi Logam Berat Pb dan Cu untuk Keamanan Pangan di Muara Sungai Banyuasin. Laporan Unggulan Kompetitif. Univ. Sriwijaya. Palembang.

Putri WAE., DG. Bengen, T. Prartono., E Riani. 2015. Konsentrasi logam berat (Cu Dan Pb) di Sungai Musi bagian Hilir. Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis. Vol. 7, No. 2, 453-463.

Putri WAE., DG. Bengen, T. Prartono., E Riani. 2016. Accumulation of heavy metals (Cu and Pb) in two consumed fishes from Musi River Estuary, South Sumatera. ILMU KELAUTAN. March. Vol 21(1):45-52.

Putri WAE, Purwiyanto AIS. 2016. Cu dan Pb dalam Ikan Juaro (Pangasius polyurodon) dan Sembilang (Paraplotosus albilabris) yang Tertangkap di Sungai Musi Bagian Hilir, Sumatera Selatan. Prosiding Seminar Tahunan Hasil Penelitian Perikanan dan Kelautan VI : Semarang, 12 November 2016. Semarang : Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Diponegoro : 264 – 270.

Rahmah S, Maharani HW dan Efendi E, 2019. Konsentrasi logam berat Pb dan Cu pada sedimen dan kerang darah (Anadara granosa Linn, 1758) di Perairan Pulau Pasaran, Kota Bandar Lampung. Acta Aquatica: Aquatic Sciences Journal, 6:1: 22-27.

Handayani R, Natalinda B , Noorlia, Sumaria dan Majid A, 2020. Kadar Logam Berat Cu, Cr, Pb dan Zn pada Kerang Darah (Anandara granosa) di Muara Elo dan Kerang Kepah (Polymesoda erosa) di Loa Janan Ilir Kalimantan Timur. Jamb. J. Chem. 02 (2), 70-77.

[SNI] Standar Nasional Indonesia. 2011. Penentuan Kadar Logam Berat Timbal (Pb) dan Kadnium (Cd) pada Produk Perikanan. Cara Uji Kimia- Bagian 5 : 1-6

[SNI] Standar Nasional Indonesia, 2009. Batas Maksimum Cemaran Logam Berat dalam Pangan. Badan Standardisasi Nasional. 29 hlm.

Yunus SMD, Z Hamzah, N AN Ariffin, MB Muslim. 2014. Cadmium, Chromium, Copper, Lead, Ferum and Zinc Levels in The Cockles (Anadara granosa) from Kuala Selangor, Malaysia . The Malaysian Journal of Analytical Sciences, Vol 18 No : 514 – 521

Zahir, MSM., BY Kamaruzzaman, BA John, KCA Jalal, S. Shahbudin1,2, SM Al-Barwani3 and JS Goddard, 2011. Bioaccumulation of Selected Metals in the Blood Cockle (Anadara granosa) from Langkawi Island, Malaysia. Oriental Journal Of Chemistry. Vol. 27, No. (3): 979-984.




DOI: https://doi.org/10.56064/jps.v24i1.678

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


   

  

 

 

Creative Commons License

Jurnal Penelitian Sains (JPS) Published by UP2M, Faculty of Mathematic and Natural Science Sriwijaya University is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats